ANALISIS FAKTOR YANG EMEPENGARUHI PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA UMKM OLAHAN PANGAN DIKECAMATAN MIJEN

DEDE EVANDERA, PERMANA and KARSIATI, ' (2024) ANALISIS FAKTOR YANG EMEPENGARUHI PENGGUNAAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA UMKM OLAHAN PANGAN DIKECAMATAN MIJEN. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG.

[thumbnail of COVER SKRIPSI_DEDE EVANDERA PERMANA.pdf] Text
COVER SKRIPSI_DEDE EVANDERA PERMANA.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of PENGESAHAN_DEDE EVANDERA PERMANA.pdf] Text
PENGESAHAN_DEDE EVANDERA PERMANA.pdf

Download (620kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh antara penyusunan laporan keuangan, pengetahuan akuntansi dan teknolohi terhadap penggunaan sistem informasi akuntansi pada UMKM. Olahan pangan di Kecamatan Mijen. Data yang digunakan dalam penelitin ini berasal dari data primer berupa kuesioner yang dibagikan kepada pelaku UMKM Olahan Pangan di Kabupaten Mijen yang merupakan responden pada penelitian ini. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah 228 orang. Pengambilan sampel dalam penelitian ini menggunakan sampel simple random sampling sejumlah 145 orang. Alat analisis yang digunakan adaah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyusunan laporan keuangan, pengetahuan akuntansi dan tekologi secara parsial berpengaruh positif signifikan terhadap penggunaan sistem informasi akuntansi

Kata Kunci: Penggunaan Sistem Informasi Akuntansi, Penyusunan Laporan Keuangan, Pengetahuan Akuntansi dan Teknologi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomika & Bisnis > 61201 - S1 Manajemen
Depositing User: Fakultas Ekonomika & Bisnis
Date Deposited: 01 Feb 2025 05:40
Last Modified: 01 Feb 2025 05:40
URI: http://repository.untagsmg.ac.id/id/eprint/1454

Actions (login required)

View Item
View Item