KETERAMPILAN MENULIS DAN PERMASALAHANNYA

Trismanto, Trismanto (2017) KETERAMPILAN MENULIS DAN PERMASALAHANNYA. Bangun Rekaprima, Vol.3.

[thumbnail of Keterampilan Menulis dan Permasalahannya.pdf] Text
Keterampilan Menulis dan Permasalahannya.pdf

Download (187kB)
[thumbnail of Turnitin_Keterampilan Menulis dan Permasalahannya.pdf] Text
Turnitin_Keterampilan Menulis dan Permasalahannya.pdf

Download (1MB)

Abstract

Aktivitas menulis atau mengarang merupakan salah satu aspek keterampilan berbahasa
yang paling sulit dan tidak banyak di antara kita yang menyukainya. Padahal sebagai dosen, guru
atau mahasiswa, kegiatan ini merupakan aktivitas yang wajib dijalaninya. Artikel, esai, laporan,
karya sastra, buku, komik, resensi maupun cerita merupakan bentuk - bentuk dan produk dari
aktivitas menulis atau mengarang. Banyaknya masyarakat yang tidak menyukai kegiatan menulis
dikarenakan permasalahan - permasalahan yang harus dihadapi jika mau menggeluti kegiatan
ini. Umumnya kendala - kendala itu dihadapi oleh para penulis pemula seperti, (1) takut memulai,
(2) tidak tahu kapan harus memulai, (3) pengorganisasian, dan (4) bahasa.

Item Type: Article
Subjects: P Language and Literature > PN Literature (General)
Divisions: Fakultas Bahasa & Budaya
Depositing User: Arin Luthfiyah
Date Deposited: 08 Dec 2023 03:13
Last Modified: 12 Jan 2024 07:30
URI: http://repository.untagsmg.ac.id/id/eprint/21

Actions (login required)

View Item
View Item