FERAYA ADILA, DEVEGA and CAECILIA SRI, HARYANTI (2023) PENGARUH KUALITAS LAPORAN AUDIT DAN CITRA KANTOR AKUNTAN PUBLIK TERHADAP KEPERCAYAAN PUBLIK STUDI KASUS KAP SARASTANTO DAN REKAN SEMARANG. Masters thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG.
COVER SKRIPSI_FERAYA ADILA DEVEGA.pdf
Download (339kB)
Abstract
Penelitian bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Kualitas Laporan Audit Terhadap Kepercayaan Publik dan untuk mengetahui Pengaruh Citra Kantor Akuntan Publik Terhadap Kepercayaan Publik Studi Kasus KAP Sarastanto dan Rekan Semarang. Populasi dalam penelitian ini yaitu perusahaan yang menggunakan jasa laporan audit eksternal di KAP Sarastanto dan Rekan Semarang yang berjumlah 40 perusahaan atau klien. Teknik sampel yang digunakan yaitu teknik sampling jenuh. Sumber data yang digunakan adalah data
sekunder, dengan metode pengumpulan data menggunakan google foum. Teknik analisis data dalam penelitian ini yaitu regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan
bahwa variabel kualitas laporan audit berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepercayaan publik Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa variabel citra kantor akuntan berpengaruh positif dan signifikan terhadap terhadap kepercayaan publik.
Kata Kunci: Kualitas Laporan Audit, Citra Kantor Akuntan Publik dan Kepercayaan Publik
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomika & Bisnis > 62201 - S1 Akuntansi |
Depositing User: | Fakultas Ekonomika & Bisnis |
Date Deposited: | 18 May 2024 05:01 |
Last Modified: | 18 May 2024 05:01 |
URI: | http://repository.untagsmg.ac.id/id/eprint/570 |