DESTI, FITRIANINGSIH and GALUH, YUNIARTO (2023) PENGARUH PENGALAMAN, PENEMPATAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI KERJA PEGAWAI (Studi pada Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah, Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Pemalang). Masters thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SEMARANG.
COVER SKRIPSI_DESTI FITRIANINGSIH.pdf
Download (696kB)
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah Pengalaman, Penempatan Dan Lingkungan Kerja memiliki pengaruh terhadap Motivasi Kerja pegawai pada Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah, Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Pemalang. Populasi dalam penelitian ini adalah semua
pegawai pada Dinas Koperasi dan Usaha Mikro Kecil Menengah, Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Pemalang yang berstatus Pegawai Negeri Sipil berjumlah 186 pegawai. Pengumpulan data dalam penelitian ini dengan menggunakan metode kuesioner. Teknik analisis data yang digunakan adalah Uji Asumsi klasik, Regresi Linier Berganda, Uji-T, Uji-F, dan Koefisien Determinasi dengan menggunakan Software SPSS (Statistic Package For the Social Sciens) 22 for windows. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Pengalaman, Penempatan
dan Lingkungan Kerja berpengaruh positif terhadap Motivasi Kerja pegawai.
Kata kunci : Experience, Placement, Work Environment
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HB Economic Theory |
Divisions: | Fakultas Ekonomika & Bisnis > 61201 - S1 Manajemen |
Depositing User: | Fakultas Ekonomika & Bisnis |
Date Deposited: | 16 May 2024 04:23 |
Last Modified: | 16 May 2024 04:23 |
URI: | http://repository.untagsmg.ac.id/id/eprint/478 |